27 Sep
Hari Kamis, tanggal 7 September 2023, Keluarga Besar Pengadilan Negeri Wonogiri Kelas 1B yang beragama Islam mengikuti Tadarus Al-Qur'an dipimpin oleh Ketua Pengadilan Negeri Wonogiri Kelas 1B, Bapak Rais Torodji, S.H., M.H., dilanjutkan sholawatan dan Sholat Dhuha berjamaah di musholla Pengadilan Negeri Wonogiri Kelas 1B.