16 Sep
Hari Rabu, tanggal 10 Januari 2024, Pengadilan Negeri Wonogiri Kelas 1B mengadakan acara Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Bp. Isnu Julianto, S.H., sebagai Panitera Muda Perdata Pengadilan Negeri Wonogiri Kelas 1B.
Sebelum dilantik sebagai Panitera Muda Perdata Pengadilan Negeri Wonogiri Kelas 1B., Bp. Isnu Julianto, S.H., menjabat sebagai Panitera Muda Perdata Pengadilan Negeri Blora Kelas 1B.