16 Sep
Awal tahun yang baik, Hakim Mediator Pengadilan Negeri Wonogiri Kelas 1B berhasil mendamaikan para pihak yang berperkara.Keberhasilan mediasi kali ini dilaksanakan di Ruang Mediasi dengan Mediator Hakim Pengadilan Negeri Wonogiri Kelas 1B, Ibu Villaningrum Wibawani, S.H., M.H., selaku Mediator perkara perdata No.3/Pdt.G/2004/PN.Wng, berhasil mendamaikan para pihak yang berperkara. Selasa (22/1).